Keluarga Besar BKPSDM Kabupaten Magetan mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1446 H.
Semoga bulan suci ini membawa keberkahan, kedamaian, serta menjadikan kita pribadi yang lebih baik. Mari perbanyak ibadah, tingkatkan keikhlasan, dan tebarkan kebaikan kepada sesama.
🤲 Mohon maaf lahir dan batin 🤲